LUWU UTARA — Bersama Kapolsek, Babinsa Koramil 1403-08/Limbong ikuti pemeriksaan swab test, Senin (23/11/2020).
Tak hanya mereka, seluruh jajaran pegawai dan staff Kecamatan turut menjalani pemeriksaan guna mengantisipasi penyebaran wabah Covid-119.
“Alhamudlillah, untuk Desa Marampa dinyatakan bebas wabah Covid-19,” kata Serda Saharuddin.
Lanjut Babinsa, pemeriksaan serupa kembali akan dilakukan diseluruh Desa di Kecamatan Rongkong, Kabupaten Luwu Utara. (Red)