Serma Rahman Hadiri Sosialisasi Ranperda Bantuan Hukum Masyarakat Tidak Mampu

LUWU UTARA — Babinsa Koramil 1403-11/Masamba hadiri Konsultasi publik Ranperda penyelenggaraan bantuan hukum terhadap masyarakat miskin, Senin (30/11/2020).

Acara sosialisasi tersebut digelar disalah satu cafe dibilangan, kelurahan Kappuna, Kecamatan Masamba, Kabupaten Luwu Utara.

“Bantuan hukum yang dimaksudkan khusus bagi masyarakat tidak mampu, jika terkendala masalah hukum,” kata Serma Rahman.

Turut hadir dalam kegiatan, Anggota DPRD Sulsel, H. Andi Syafiuddin Patahuddin, perwakilan Polres Luwu Utara, Danki Brimob, Kapolsek Masamba dan masyarakat sebagai peserta. (Red)

Bacaan Lainnya

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *