Sikap Wajib TNI, Serma Sulfitrah Bantu Warga Binaan Bangun Rumah

LUWU UTARA — Babinsa Koramil 1403-08/Limbong tak pernah terhenti melakukan kewajibannya sebagai seorang pembina di Desa Tanamakalaeng, Kecamatan Seko, Kabupaten Luwu Utara, Selasa (12/1/2021).

Dengan kemampuan yang dimilikinya, Serma Sulfitrah terjun langsung membantu salah seorang warga binaannya tengah membangun rumah.

“Sebab warga lain juga sedang sibuk di sawah, sehingga hal ini sudah menjadi tugas dan tanggungjawab Babinsa membantu warga binaan,” kata Serma Sulfitrah.

Lanjut Babinsa, dimana langkahnya tersebut merupakan salah satu dari 8 sikap wajib TNI kepada rakyat. (Red)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *