Antisipasi Tanah Longsor, Danramil Limbong Arm M Palinggi Pimpin Karya Bakti Penanaman Pohon

Danramil 1403-08 Limbong Lettu Arm M. Palinggi bersama Personil saat tanam pohon, di Dusun Kanandede, Desa Kanandede, Kecamatan Rongkong, Selasa 24 Januari 2024. Foto: Fatmawati

” Kami juga mengimbau, agar kiranya warga senantiasa lebih peduli dengan lingkungan dan tidak menebang pohon secara liar, sehingga mengakibatkan tanah gundul sehingga akan mudah terjadi longsor,” pungkasnya

Perlu diketahui kegiatan ini selesai pukul 10.00 Wita, dalam situasi dan kondisi berjalan aman dan lancar.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *