DAERAHLUWUPOLITIK

Usai Nyoblos, Bupati Didampingi Ketua PKK Luwu Tinjau Pelaksanaan Pemilu di Kecamatan

×

Usai Nyoblos, Bupati Didampingi Ketua PKK Luwu Tinjau Pelaksanaan Pemilu di Kecamatan

Sebarkan artikel ini
Bupati Luwu H. Basmin Mattayang saat meninjau pelaksanaan Pemilu di sejumlah Kecamatan di Kabupaten Luwu. Rabu 14 Februari 2024. Foto: Ist

KATASATU.co.id – Usai menyalurkan hak suara Pemilihan Umum (Pemilu) serentak Pemilihan Legislatif (Pileg) dan Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) tahun 2024, Bupati Luwu H. Basmin Mattayang langsung meninjau pelaksanaan Pemilu di sejumlah Kecamatan di Kabupaten Luwu.

Basmin Mattayang didampingi sang istri yang juga menjabat sebagai Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Luwu, Dr. Hj. Hayarna Hakim ikut mencoblos di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 10 Desa Senga Selatan, Kecamatan Belopa, Rabu 14 Februari 2024.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *