PALOPO – Kunjungan silaturahmi dilakukan Kapolres Palopo AKBP Muh Yusuf Usman, di Panti Asuhan Nurhidayah Madrasah Deeniyat, jalan Sungai Cerekang, Kelurahan Penggoli, Kecamatan Wara Utara, Kota Palopo, Sulawesi Selatan (Sulsel), sekira pukul 13.00 Wita, Jumat (18/03/2022).
Saat dikonfirmasi melalui pesan singkat WhatsApp oleh tim redaksi Katasatu.co.id, Kapolres Palopo mengatakan, jika kunjungan tersebut dilakukan adalah untuk memberikan bantuan.