DAERAHLUWU UTARATNI/POLRI

Gotong Royong Bersama Warganya, Babinsa Koramil Limbong Benahi Rumah

×

Gotong Royong Bersama Warganya, Babinsa Koramil Limbong Benahi Rumah

Sebarkan artikel ini
Babinsa Koramil 1403-08 Limbong Sertu Urba Hasyim, ikut gotong royong melantai rumah, di Dusun Kawaleang, Desa Rinding Allo, Kecamatan Rongkong, Kabupaten Luwu Utara, Sulsel, Sabtu 29 September 2023. Foto: Ist

KATASATU.co.id – Dalam rangka meningkatkan hubungan keakraban bersama warga binaannya, Babinsa Koramil 1403-08 Limbong Sertu Urba Hasyim, ikut gotong royong melantai rumah, di Dusun Kawaleang, Desa Rinding Allo, Kecamatan Rongkong, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan, sekira pukul 08.24 Witaz Sabtu 29 September 2023.

Gotong royong merupakan hal rutin yang dilakukan oleh para Babinsa untuk menjalin hubungan yang harmonis, sekaligus membantu mengatasi kesulitan masyarakat di desa binaan.

“Dengan membantu kesulitan warga binaan, itu sudah merupakan wujud kepedulian kita sebagai Babinsa kepada warga binaan,” ujarnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *