KATASATU.co.id – Babinsa Koramil 1403-08 Limbong Serda Rahmad Zaman hadiri kunjungan kerja di daerah pemilihan Sulawesi selatan anggota DPR RI Sarce Bandaso Tangsik, di Aula Kantor Camat Seko, Kabupaten Luwu Utara, Sulsel, pukul 10.23 Wita, Rabu 08 November 2023.
Menurut Serda Rahmad Zaman mengatakan dalam kegiatan ini warga masyarakat diberi kesempatan untuk melakukan tanya jawab dengan anggota DPR RI Sarce Bandaso Tangsik