METROPALOPO

Anggota DPRD Palopo Tinjau Kerusakan Talud di Proyek Normalisasi Sungai

×

Anggota DPRD Palopo Tinjau Kerusakan Talud di Proyek Normalisasi Sungai

Sebarkan artikel ini
Anggota DPRD Kota Palopo berkunjung ke proyek normalisasi Sungai SalotellueE, Kecamatan Wara Timur, Kota Palopo, Sulawesi Selatan. Rabu, 13 November 2024. Foto : Ist

“Pada reses kemarin di Wara Timur, kami dapatkan informasi dari warga adanya talud yang roboh saat dikerja, kedatangan kita ke lokasi guna mengecek sejauh mana tingkat kerusakan yang terjadi,” ujarnya.

CSM mengingatkan rekan serta Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) untuk bekerja sesuai Rencana Anggaran Biaya (RAB), serta meminta PPK, Hasyim Basri, agar memperketat pengawasan di lapangan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *