“Tujuan dari kegiatan karya bakti ini, agar supaya tetap menjaga lingkungan sekitar kita tetap bersih, indah.dan sehat, terbebas dari berbagai penyakit, sesuai dengan motto Kota Palopo bersih indah sehat,” tutur Babinsa 1403-06 Wara Kota Palopo Pelda Johannis.
“Kegiatan ini di adakan secara rutin, Jumat Bersih, yang dilaksanakan secara bergiliran di masing-masing kelurahan di wilayah Kecamatan Wara Timur,” sambungnya.