“Di bidang pembangunan nantinya ada yang tidak tersalur berarti untuk pengajuan belum turun atau tengah mengalami keterbatasan, termasuk dalam kegiatan lainnya,” ucap Kades.
Dirinya berharap masyarakat dapat memaklumi hal tersebut, mengingat situasi yang saat ini tidak di inginkan yakni masih mewabahnya Covid-19.