LUWU

Bupati Luwu Buka Pintu Irigasi Radda, Dukung Petani Hadapi Musim Tanam

×

Bupati Luwu Buka Pintu Irigasi Radda, Dukung Petani Hadapi Musim Tanam

Sebarkan artikel ini
Bupati Luwu, H. Patahudding, melakukan kunjungan kerja ke Bendung Suplesi RaddaRabu (9/7/2025). (Ist)

“Hari ini bukan hanya kita membuka aliran air, tetapi juga membuka harapan bagi para petani untuk meningkatkan hasil panen dan kesejahteraan mereka,” ujar Patahudding.

Ia juga mengapresiasi kolaborasi antara pemerintah daerah, penyuluh pertanian, dan instansi teknis yang telah mendukung kebutuhan irigasi petani. Menurutnya, tanpa sinergi yang baik, program pembangunan pertanian tidak akan berjalan optimal.

Selain membuka aliran irigasi di bendungan utama, Bupati Luwu juga mengunjungi tiga titik distribusi aliran air untuk memastikan jalur irigasi berfungsi maksimal. Ketiga titik tersebut meliputi:

Desa Cakkeawo – Titik awal distribusi yang mengalirkan air ke wilayah pertanian di sekitar Kecamatan Belopa.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *