DAERAHLUWU UTARATNI/POLRI

Danramil Limbong Bersama Kepala Desa Pengkendekan dan Masyarakat Gelar Karya Bakti Pembuatan Saluran Air

×

Danramil Limbong Bersama Kepala Desa Pengkendekan dan Masyarakat Gelar Karya Bakti Pembuatan Saluran Air

Sebarkan artikel ini
Suasana karya bakti pembuatan saluran air di Dusun Uri Desa Pengkendekan, Kecamatan Rongkong, Kabupaten Luwu Utara, Sulsel, Sabtu 24 Agustus 2024. Foto: Fatmawati

LUWU UTARA | KATASATU.co.id – Danramil 1403-08 Limbong Kapten Inf Tamsil beserta seluruh personel kembali melaksanakan karya bakti pembuatan saluran air.

Pembuatan saluran air sepanjang 60 Meter itu dilakukan di Dusun Uri Desa Pengkendekan, Kecamatan Rongkong, Kabupaten Luwu Utara, Sulsel, pukul 07.00 Wita, Sabtu 24 Agustus 2024.

Karya bakti tersebut melibatkan TNI, Kepala Desa Limbong, para Kepala Dusun dan masyarakat Desa limbong Rongkong, serta tokoh masyarakat dan seluruh elemen masyarakat melaksanakan kerja bakti

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *