DAERAHPERISTIWA

Danramil Limbong Pantau Lokasi Pasca Bencana Tanah Longsor di Desa Minanga

×

Danramil Limbong Pantau Lokasi Pasca Bencana Tanah Longsor di Desa Minanga

Sebarkan artikel ini
Danramil 1403-08 Limbong, Kapten Inf Tamsil, pantau lokasi pasca bencana tanah longsor di Desa Minanga, Selasa 23 April 2024. Foto: Ist

KATASATU.co.id – Danramil 1403-08 Limbong, Kapten Inf Tamsil, pantau lokasi pasca bencana tanah longsor di Desa Minanga, Rinding Allo, dan Desa Limbong, Kecamatan Rongkong, Luwu Utara, yang terjadi pada Selasa 23 April 2024 lalu.

Pemantauan tersebut dilakukan bersama personel Koramil 1403-08 Limbong, sekira pukul 09.00 Wita, Minggu 28 April 2024.

Menurut Kapten Inf Tamsil, titik ke tiga longsor yang ada di Dusun Kawaleang sudah bisa dilalui dan dibuka untuk umum.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *