SOROTTNI/POLRI

Diduga Lakukan Pungli, Kasat Lantas : Kalau ada Anggota Nakal Kita Tindak Tegas

×

Diduga Lakukan Pungli, Kasat Lantas : Kalau ada Anggota Nakal Kita Tindak Tegas

Sebarkan artikel ini
AKP SURYANTO Kasat Lantas Polres Palopo Sulsel. / Editing : katasatu.co.id

KATASATU.co.id — Beredar video dugaan pungutan liar atau pungli, disinyalir dilakukan oleh oknum anggota Polri, dari Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Palopo, yang diketahui terjadi di Jalan Trans Sulawesi, Kelurahan Rampoang, Kecamatan Bara Kota Palopo, Sulawesi Selatan (Sulsel) pada hari Selasa, 28 Juni 2022 lalu.

Terkait hal tersebut, Kasatlantas Polres Palopo, Sulsel, AKP Suryanto, kepada katasatu.co.id menjelaskan, setelah mendapatkan informasi, langsung bertindak, mengumpulkan semua personel Satlantas, utamanya anggota yang ada dalam rekaman video tersebut.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *