DPRD Wajo Terima Aspirasi Poktan Tempatkan Pengecer Pupuk Bersubsidi di Inrello

“Kami mengharapkan agar distributor segera menempatkan pengecer di Desa Inrello, supaya petani tidak mengeluarkan biaya tambahan untuk transportasi mengangkut pupuk ,” ujar Muhammad Rusli.

Sementara itu, Ketua Tim penerima aspirasi, berharap masalah masyarakat petani yang kekurangan pupuk tersebut bisa dicarikan solusinya. Meski demikian, sapai saat ini belum ada solusi maka aspirasi ini selanjutnya akan diteruskan ke pimpinan DPRD Kabupaten Wajo.

“Aspirasi ini akan kami teruskan ke pimpinan untuk ditindak lanjuti oleh Komisi II. Namun Dua distributor pupuk bersubsidi di Wajo, berjanji mengakomodir permintaan Poktan dengan menempatkan pengecer di Desa Inrello tahun depan,” tutup H Sudirman Meru.

Editor : Muh Ishari

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *