KATASATU.co.id – Lapas Kelas IIA Palopo gelar apel bersama dalam rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan (HBP) Ke-59 Tahun 2023, di Lapangan Utama Lapas Kelas IIA Palopo, jalan Ratulangi, Kelurahan Buntu Datu, Kecamatan Bara, Kota palopo, sulawesi selatan (Sulsel), Kamis 27 April 2023.
Kegiatan ini mengangkat tema “Transformasi Pemasyarakatan semakin PASTI BerAKHLAK, Indonesia Maju, harus sama-sama kita wujudkan melalui karya nyata dan mampu menjawab tantangan dan menyelesaikan persoalan Pemasyarakatan secara paripurna.