Kemudian, pembuatan talud di Desa Pincepute Kecamatan Malangke kubikasi 525 meter mencapai 81,02 persen, pembuatan bronjong di Desa Torada Kecamatan Masamba kubikasi 85 meter mencapai 99,66 persen, sedangkan pembuatan talud di Desa Mario Kecamatan Baebunta dengan kubikasi 190 meter mencapai 100 persen.
Hari Ke 19, TMMD 115 Kodim 1403 Palopo Sudah Capai 95 Persen
