Kapten CBA Marten Luter R juga menyampaikan imbauan, agar waspadai orang yang tidak di kenal, dapat menimbulkan ancaman bom bunuh diri, serta tindakan profokatif dan radikalisme intolerans.
” Dilarang minum minuman beralkohol atau sejenisnya, ancaman bencana alam yang bisa terjadi kapan saja,” katanya.
Kami juga menekankan, untuk seksi keamanan selalu koordisasi dengan TNI-Polri yang siaga di pos-pos PAM Lilin dan PAM di tempat ibadah.