Rencananya, Jembatan Gantung Pajalesang akan dibangun dengan panjang 80 meter dan lebar 2 meter. Lantai jembatan menggunakan plat baja dengan gelagar baja, seluruhnya merupakan konstruksi baru.
Jembatan Gantung Pajalesang Dibangun 80 Meter, Wali Kota Palopo Apresiasi Dukungan Pusat
