“Khususnya membantu kesulitan masyarakat dan pemerintah daerah. Dengan semangat gotong royong akan mewujudkan masyarakat yang madani serta peduli kebersihan lingkungan,” kata Babinsa.
Lanjut Serda Erwin, sasaran kerja bakti yakni membersihkan kanan kiri jalan poros jalan dengan semangat warga akan peduli kebersihan lingkungan, sehingga kampung menjadi indah dan nyaman.