Dengan alat pengeras suara dan banner imbauan Prokes, Pelda Moch Iqbal memberikan pemahaman kepada seluruh pengunjung pasar.
“Imbauan nasehat dan aturan prokes termasuk menjaga kebersihan lingkungan kami sampaikan kepada seluruh pedagang dan pembeli,” katanya.