TNI/POLRI

Kompak! Serda Bray Bantu Perbaiki Fondasi Rumah Warga Binaan

×

Kompak! Serda Bray Bantu Perbaiki Fondasi Rumah Warga Binaan

Sebarkan artikel ini

PALOPO — Bersama warga binaannya di Kelurahan Kambo, Kecamatan Mungkajang, Kota Palopo, Babinsa Koramil 1403-06/Palopo, Serda Bray gotong royong memperbaiki fondasi rumah warga yang terkikis air hujan, Senin (29/3/2021).

Kegiatan merupakan wujud kebersamaan dan gotong royong warga masyarakat diwilayah binaan tetap lestari, dimana langkah tersebut memberikan manfaat bagi masyarakat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *