” Mengimbau kepada warga, agar selalu waspada terhadap perubahan cuaca extrime, serta meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan baik masalah kebersihan maupun masalah keamanan dan ketertiban lingkingkan (Kamtibmas),” katanya.
Tak hanya itu, Personil Babinsa Koramil 1403-08 Limbong juga mengimbau kepada warga, agar senantiasa melaporkan segala bentuk penonjolan di wilayah kepada Babinsa atau Bhabinkamtibmas.