Komsos, Serda Juanda Ingatkan Warga Jaga Kesehatan dan Kebersihan di Musim Hujan

“Mereka (Babinsa) wajib membuka diri dan berbaur dengan masyarakat dari berbagai kalangan, demi terciptanya kemanunggalan TNI dan Rakyat,” kunci Kapten Inf Alex Makale.

Melalui kegiatan Komsos itu, tak henti-hentinya Babinsa mengimbau para warga untuk membuang sampah pada tempatnya, dalam rangka menciptakan kawasan sehat tanpa kumuh. (Red)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *