DAERAH

Korban Banjir Dapat Bantuan Rumah dari Pemkab Luwu

×

Korban Banjir Dapat Bantuan Rumah dari Pemkab Luwu

Sebarkan artikel ini

Salah satu bantuan lainnya, termasuk bedah rumah tidak layak huni dan persoalan gizi buruk.

“Maka itu, saya berharap peran aktif Kepala Desa dan Kepala Dusun untuk melihat langsung kondisi masyarakatnya,” ucap Bupati.

Selain itu, dirinya meminta kepada seluruh masyarakat, agar menjaga kelestarian hutan dan kebersihan lingkungan, guna mencegah terjadinya bencana alam.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *