DAERAHJAKARTA

Palopo Didaulat Jadi Kota Inspiratif dalam Perjuangan Menjadikan Kota Telinga Sehat

×

Palopo Didaulat Jadi Kota Inspiratif dalam Perjuangan Menjadikan Kota Telinga Sehat

Sebarkan artikel ini
Pj Walikota Palopo, H. Firmanza DP didampingi Ketua PKK Palopo, Isnada Firmanza, hadir acara The 14th Indonesian Annual Otology Scientific Meeting (PITO XIV) yang digelar di Ballroom 1, Hotel Shangri-La, Jakarta, Jumat (25 Juli 2025). (Ist)

Melalui pengakuan ini, Palopo diharapkan bisa menjadi model kota sehat pendengaran yang dapat diterapkan di berbagai daerah lain di Indonesia, sebagai langkah preventif dalam mengatasi gangguan pendengaran dan ketulian yang sering dialami oleh masyarakat, khususnya di daerah pesisir dan yang memiliki kelompok rentan lainnya.

Selain itu, dalam kesempatan yang sama, Ketua PKK Palopo, Isnada Firmanza, turut mempromosikan kain batik Patikala, salah satu produk kerajinan lokal yang menjadi kebanggaan Palopo. Batik Patikala dikenal dengan motif khas yang menggambarkan kekayaan budaya dan kearifan lokal daerah tersebut.

Acara PITO XIV juga dihadiri oleh sejumlah pembicara terkemuka, antara lain Ketua PP PERHATI-KL, Dr. dr. Yussy Afriani Dewi, Ketua KOMNAS PGPKT, dr. Damayanti Soetjipto, Letjen TNI, dr. Budi Sulistya, dan dr. Iin Fatimah Hanis.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *