TNI/POLRI

Pantau Pesta Pernikahan, Bhabinkamtibmas To’bulung Ajak Warga Ikuti Aturan Prokes

×

Pantau Pesta Pernikahan, Bhabinkamtibmas To’bulung Ajak Warga Ikuti Aturan Prokes

Sebarkan artikel ini

“Tetap patuhi aturan Prokes dengan memakai masker, saling menjaga jarak dan mencuci tangan ditempat yang sudah disediakan,” ucap Bripka Asri.

Hal tersebut disampaikan tidak lain merupakan bentuk kepedulian dan perhatian Bhabinkamtibmas diwilayah binaannya agar terhindar dari penyebaran Covid-19.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *