HEADLINE NEWS

Panwascam se-Kota Palopo Resmi Dilantik, Pemkot Tekankan Integritas dan Netralitas

×

Panwascam se-Kota Palopo Resmi Dilantik, Pemkot Tekankan Integritas dan Netralitas

Sebarkan artikel ini
Kesbangpol Palopo, Drs. Hasta hadiri pelantikan dan pembekalan Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) se-Kota Palopo, di Aula Hotel Harapan, jalan Mangga, Kelurahan Lagaligo, Kecamatan Wara, Kota Palopo, Sulawesi Selatan, Rabu (26/3/2025). (Ist)

Menurutnya, PSU kali ini berpotensi menguras energi, waktu, dan emosi. Oleh karena itu, sinergi dan koordinasi dengan seluruh pemangku kepentingan (stakeholder) harus terus diperkuat demi kelancaran pelaksanaan pemilu.

“Keberhasilan PSU yang jujur, adil, dan lancar ada di pundak Anda sekalian. Jangan sia-siakan kepercayaan negara dan masyarakat. Jaga marwah demokrasi, jangan biarkan intervensi mengganggu proses pemilihan,” ujar Hasta.

Hasta juga mengimbau seluruh Panwascam untuk memahami regulasi yang menjadi landasan hukum pelaksanaan tugas, agar semua langkah yang diambil tetap berada dalam koridor peraturan perundang-undangan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *