Menurut Kapolres Soppeng, kegiatan serupa juga telah dilaksanakan dibeberapa Daerah Kabupaten Soppeng, yang bertujuan untuk membantu pemerintah dalam meminimalisir angka stunting.
“Ini akan terus dilaksanakan, dengan harapan angka stunting di Kabupaten Soppeng dapat menurun,” pungkasnya.