“Maka dari itu saya mengimbau agar waega bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Desa Komba. Apabila ada hal-hal yang menonjol segera laporkan kepada Babinsa, Bhabinkamtibmas, maupun pemerintah setempat untuk segera ditindaklanjuti,” pungkasnya.
Peduli Lingkungan, Babinsa Koramil Limbong Gotong Royong Bersihkan Jalan Poros Komba
