Pj. Gubernur Sulsel Kunjungi Korban Tanah Longsor Desa Bonglo di RS At-Medika Palopo

PJ Gubernur Sulawesi Selatan, Dr. Bahtiar Baharuddin bersama PJ. Bupati Luwu H. Muh. Saleh saat kunjungi korban bencana tanah longsor Desa Bonglo, di Rumah Sakit At-Medika Palopo, Kamis (29/02/2024). Foto: Ist

“Terima kasih atas perhatian semua unsur yang terlibat dalam penanganan bencana tanah longsor ini, baik yang terlibat langsung di lapangan maupun memberikan bantuan kepada korban,” pungkas H.Muh. Saleh Pj Bupati Luwu

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *