METROPALOPOWALIKOTA PALOPO

Pj Walikota Palopo Palopo Hadiri Rapat Paripurna DPRD Bahas Pokok Pokok Pikiran

×

Pj Walikota Palopo Palopo Hadiri Rapat Paripurna DPRD Bahas Pokok Pokok Pikiran

Sebarkan artikel ini
Pj Walikota Palopo hadiri rapat paripurna pembahasan pokok-pokok pikiran DPRD Palopo, Sulsel. Selasa, 4 Maret 2025.

“Sebagaimana diselaraskan dengan sasaran dan prioritas pembangunan serta ketersediaan kapasitas riil anggaran,” kata Firmanza DP.

Dengan mempertimbangkan dinamika pembangunan yang kompleks, Pemerintah Kota Palopo dalam penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) tahun 2026 menetapkan lima sasaran pembangunan daerah kedepan, yakni, meningkatnya kapasitas birokrasi dan tata kelola layanan, meningkatnya kesempatan kerja dan berusaha, meningkatnya kondisi ekonomi yang berkualitas.

“Kemudian meningkatnya kualitas sumber daya manusia, serta meningkatnya mitigasi kesiapsiagaan dan kualitas lingkungan perkotaan,” lanjut Firmanza DP.

Menurut Firmanza DP, untuk mewujudkan hal tersebut, prioritas pembangunan akan difokuskan pada sektor basic dan potensial daerah, serta penguatan ketahanan kota terhadap berbagai resiko, termasuk perubahan iklim dan ketahanan pangan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *