Pemasangan spanduk peringatan pesta demokrasi yang dilakukan oleh Ikatan Pelajar Mahasiswa Seko (IPMS) di Kecamatan Seko, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan. Sabtu 14 Januari 2024. Foto : Diki Aprisal
“Kita juga tidak inginkan moment pesta demokrasi Ini di manfaatkan oleh sebagian orang yang mempunyai kepentingan kepentingan yang merugikan masyarakat seko,” tutupnya.