“Peralatan yang kami pamerkan hari ini adalah bagian dari upaya kami untuk memastikan kesiapan dan kesiagaan dalam menghadapi berbagai situasi yang mungkin terjadi selama proses pemilu. Kami ingin masyarakat merasa aman dan terlindungi,” tambah AKP Sadsali Kareba.
Dengan persiapan yang matang ini, Sat Samapta berharap dapat menjalankan tugasnya dengan maksimal untuk menjaga keamanan dan ketertiban selama Pilgub dan Pilwalkot 2024. (*)