Walikota Palopo H.M. Judas Amir Pimpin Rapat Evaluasi Pengendalian Kasus dan Penanganan Covid-19

“ Kita akan terus berupaya memperhatikan masyarakat, apabila telah berusaha dan bekerja dengan baik, sesuai serta prosedur yang ada, namun keadaan masih tetap tidak berubah maka kita kembalikan kepada Allah SWT, semoga dengan melalui doa bersama, Tuhan memberikan hidayah, dan petunjuknya,” tutur Walikota Palopo dengan bijak.

“Para Lurah juga harus mengumpulkan RT/RW, untuk membicarakan mengenai hal ini agar kita dapat membuat kesepakatan bersama seperti apa, yang akan kita lakukan kedepan,” pungkasnya.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *