RAGAMTNI/POLRI

Sudah Jadi Tradisi, Pelda Johannis Ikut Gotong Royong Angkat dan Pindahkan Rumah Warga Binaannya

×

Sudah Jadi Tradisi, Pelda Johannis Ikut Gotong Royong Angkat dan Pindahkan Rumah Warga Binaannya

Sebarkan artikel ini

PALOPO–Personel Babinsa Koramil 1403-06 Palopo Pelda Johannis ikut serta dalam kegiatan gotong royong, membantu mengangkat dan memindahkan rumah panggung milik warga binaannya Jufri (38) yang berada di RT 02/RW02 Kelurahan Salekoe, Kecamatan Wara Timur Kota Palopo, sekira pukul 07.00 Wita. Jumat, 06/08/2021.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *