“Atas nama Koramil 1403-11/Masamba, saya turut berduka cita yang sedalam-dalamnya, dan kepada keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dalam menghadapi cobaan ini,” ucap Sertu Muh. Abdi.
Dalam Komsosnya, dirinya juga tak lupa mensosialisasikan aturan Protokol Kesehatan (Prokes) kepada seluruh pelayat dan masyarakat yang hadir.