Upacara Peringatan Hari Otoda Ke 28, Sekda Palopo Bacakan Amanat Mendagri

Sekretaris Daerah Kota Palopo H. Firmanza DP saat pimpin upacara peringatan Hari Otonomi Daerah ke-XXVIII, di halaman kantor Wali Kota Palopo, Kamis 25 April 2024. Foto: Ist

Saat ini, lanjut Firmanza, perjalanan otonomi daerah telah mencapai tahap kematangan untuk melahirkan berbagai terobosan kebijakan bernilai manfaat.

“Hal ini dalam rangka identifikasi dan perencanaan wilayah-wilayah yang berpotensi dikembangkan secara terintegrasi,” lanjutnya.

Upacara tersebut juga diikuti oleh para staf ahli Setda Kota Palopo, para Asisten, perangkat daerah se-Kota Palopo, para Kabag, Camat dan Lurah, para kepala sekolah serta UPT puskesmas Kota Palopo. (*)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *