TNI/POLRI

Vaksinasi Covid-19 Untuk Lansia, Aipda Delni Bersama Lurah Buntu Datu Ikut Mendampingi

×

Vaksinasi Covid-19 Untuk Lansia, Aipda Delni Bersama Lurah Buntu Datu Ikut Mendampingi

Sebarkan artikel ini

“Untuk hari ini, kita hanya menargetkan 100 orang Lansia. Pemberian vaksin Covid-19 ini, sebagai langkah pencegahan dan menjaga sistem kekebalan tubuh, imun,” ujar Bhabinkamtibmas Polsek Wara Utara Polres Palopo.

Disela-sela pendampingannya, Aipda Delni, juga tidak lupa mengajak warga binaanya untuk tetap mengikuti aturan Protokol Kesehatan (Prokes)Covid-19 yang telah ditetapkan oleh pemerintah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *