METROPALOPO

Walikota Palopo Hadiri Halal Bil Halal Civitas Akademika Universitas Andi Djemma

×

Walikota Palopo Hadiri Halal Bil Halal Civitas Akademika Universitas Andi Djemma

Sebarkan artikel ini
Walikota Palopo H.M Judas Amir saat menghadiri Halal Bil Halal Civitas Akademika Universitas Andi Djemma, di Aula AS.Achmad Lt.II Kampus A. Univ.Andi Djema Kota Palopo, Senin 9/5/2022. Foto: Kominfo Palopo

KATASATU.co.id — Walikota Palopo H.M Judas Amir hadiri Halal Bil Halal Civitas Akademika Universitas Andi Djemma, di Aula AS.Achmad Lt.II Kampus A. Univ.Andi Djema Kota Palopo, Jl. Sultan Hasanuddin, Kecamatan Wara Utara, Sulawesi Selatan (Sulsel), Senin (9/5/2022).

Dalam sambutan Walikota Palopo H.M Judas Amir mengatakan, selepas Hari Raya kegiatan Halal bihalal seperti ini memang patut dilaksanakan, dalam rangka kembali memupuk rasa kebersamaan persaudaraan, Kembali saling introspeksi diri saling maaf memaafkan dan kembali meraih fitra kita.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *