METROPALOPO

Walikota Palopo Hadiri Rakor Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi Tahun 2022

×

Walikota Palopo Hadiri Rakor Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi Tahun 2022

Sebarkan artikel ini
Wali Kota Palopo, Drs. HM.Judas Amir saat hadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi Tahun 2022, di Hotel Palopo Beach, Selasa (27/09/2022). Foto: Fatmawati

Wali Kota Palopo, mengatakan keberhasilan tugas-tugas BPS di Kota Palopo adalah bagian dari kesuksesan pemerintahan di Kota Palopo.

“Patut Kita bersyukur kepada BPS, yang telah memberikan akreditasi kepada kita untuk melaksanakan kegiatan hari ini, dan kita berharap agar mudah-mudahan agar kegiatan ini bermanfaat,”ujarnya. (*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *