DAERAHLUWU

Hari Jadi Belopa Ke 18, Bupati Luwu Paparkan Capaian Kepemimpinan Selama 5 Tahun

×

Hari Jadi Belopa Ke 18, Bupati Luwu Paparkan Capaian Kepemimpinan Selama 5 Tahun

Sebarkan artikel ini
Bupati Luwu H.Basmin Mattayang saat hadiri rapat Paripurna Peringatan hari jadi ke - 18 tahun Belopa, Selasa 13 Februari 2024. Foto: Kominfo Luwu

Bupati dua periode ini menungkapkan, ini semua hasil kolaborasi yang pentahelix dengan semua pihak baik pemerintah dalam hal ini formopinda, komunitas masyarakat, badan usaha/swasta, lembaga pendidikan dan media/pers. Peran legislatif sangatlah vital dalam melahirkan peraturan-peraturan daerah, penganggaran (budgeting) dan pengawasan yang mendukung tujuan pembangunan daerah.

” Diusia 18 tahun Kota Belopa ini masih sangatlah muda dan belia, ibarat anak yang menuju masa remaja atau istilah saat ini masih usia gen-Z maka usia ini haruslah terus dipacu untuk berkembang menuju kota yang maju, layak huni dan modern berbasis terknologi atau smart city,” tutup Basmin.

Sementara itu, Ketua DPRD Kabupaten Luwu Rusli Sunali yang pimpin jalannya Rapat Paripurna mengungkapkan peringatan tahun ini mengangkat tema “dengan hari jadi Belopa sebagai Ibukota Kabupaten Luwu, kita wujudkan Pemilu damai menuju Kabupaten Luwu yang cemerlang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *