Sebelum memasuki ruang tes SKD, para peserta CPNS melakukan registrasi, selanjutnya peserta menunggu di ruang sterilisasi,guna mengedukasi peserta cara pengisian tes.
Sekedar diketahui, pihak BKPSDM Kota Palopo telah mengantisipasi gangguan pelaksanaan tes SKD. Hari ini jaringan internet normal.
Koordinator tes titik lokasi Kota Palopo Badan Kepegawaian Nasional, Eti Faradillah, mengatakan pelaksanaan tes SKD tahun ini, dilaksanakan di tengah situasi pandemi covid-19, peserta CPNS diwajibkan melakukan swab anti gen dan tes PCR. (*)