Dengan adanya kejelasan tersebut, Dr. Haedar menegaskan bahwa pihaknya tengah berupaya menempuh mekanisme yang dimungkinkan oleh peraturan untuk segera mengembalikan hak pasangan Trisal-Akhmad agar dapat maju dalam Pilwalkot Palopo 2024.(Red)
Usai Konfirmasi Pihak Yayasan, Dr Haedar Djidar Sebut Peluang Pasangan Trisal-Akhmad Terbuka Lebar
