Kemudian itu, sambutan Ketua DPD Kota Palopo, Ibrahim Halim, M. Pd. I, menyampaikan, kekuasaan akan di berikan oleh Allah SWT, kepada siapa saja yang dikehendakinya.
“Kekuasan Itu alat
untuk melakukan kebaikan, menjadi manfaat bagi banyak orang. Harapan kita, bagaimana membuat program memenangkan PKS untuk kedepannya,” tutup Ibrahim Halim, M. Pd. I. (*)