Melebihi Target! Pemkab Luwu Terima Penghargaan dari BPS Pusat

LUWU — Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Luwu terima penghargaan dari Badan Pusat Statistik (BPS).

Penghargaan tersebut merupakan hasil ats capaian respon rate over target dalam Sensus Penduduk (SP) Online.

Disampaikan Plt Kadis Dukcapil, Darmawangsa bahwa prestasi dimana SP Online Luwu melebihi target 148 persen.

“Ini tidak lepas dari arahan Bupati atas pesannya dalam mengedepankan budaya Tertib Personil, Tertib Administrasi dan Tertib Lingkungan,” katanya, Jumat(4/9/2020).

H Basmin Mattayang sangat berterima kasih kepada BPS Pusat atas kepercayaan terhadap penghargaan tersebut.

“Tentunya ini akan menjadi pemicu kinerja ASN agar selalu bekerja secara optimal untuk fokus melayani,” katanya. (**)

Bacaan Lainnya

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *